09 March 2024

Rektor Minta Hal Ini Kepada Para Wisudawan ke-55 UIN RM Said

SINAR  - Keceriaan nampak di wajah seluruh wisudawan yang hadir dalam Wisuda ke-55 Universitas Islam Negeri Raden Mas Said (UIN RM Said) Surakarta pada Sabtu (9/3/2024) di Gedung Graha UIN RM Said kampus Pucangan Kartasura. Setidaknya ada 1308 wisuda dari program Sarjana, Magister, dan Doktoral dari seluruh Fakultas dan Jurusan mengikuti seluruh rangkaian prosesi wisuda dengan khidmat.

Hadir dalam acara tersebut seluruh Guru Besar yang dimiliki oleh UIN RM Said, seluruh pejabat Dekanat seluruh Fakultas, serta para tamu undangan. Para wisudawan yang menempati tempat duduk hingga di luar gedung tidak mengurangi antusias mereka dalam mengikuti momen yang paling ditunggu sebagai puncak perjalanan studi mereka di kampus ini. Meski begitu, panitia tetap menyediakan semua fasilitas yang bisa memberikan kenyamanan para peserta wisuda kali ini.

Dalam sambutannya kepada para wisudawan, Rektor UIN RM Said Surakarta, Prof. Toto Suharto menegaskan bahwa tema yang diambil pada wisuda kali ini adalah 

Rektor Minta Hal Ini Kepada Para Wisudawan ke-55 UIN RM Said